Posts

Showing posts with the label Gaji pegawai bank Asing

Gaji pegawai bank Asing ternyata melebihi bank Lokal

Image
Gaji pegawai bank Asing ternyata melebihi bank Lokal Gaji pegawai atau karyawan bank asing di Indonesia memang wah , gajinya diatas rata rata karyawan atau pegawai bank swasta atau bank bumn di indonesia pada umumnya . Tapi semua tingkatan pegawai punya kesulitan masing masing biarpun dia karyawan bank lokal atau bank swasta , kalau dia punya fungsi yang strategis gajinyapun akan berlipat lipat , bahkan mungkin lebih dari karyawan bank asing. Apalagi karyawan bank swasta yang di hunter dari bank asing , gajinya pasti akan dilipat gandakan .  Gaji pegawai bank Asing Saya akan berikan contoh nyang sederhana saja , pada tahun 2010 an ada kasus melinda de yang mencuat di televisi , karena menggunakan kewenangannya untuk kepentingan sendiri , saya dengar kasus ini dari televisi , konon kabarnya menurut televisi tersebut gajinya sebagai relationship manager di citibank sebesar 40 juta itu tahun 2010 an lho , sekarang anggap aja 50 jutaan lah , menurut penulis gaji sebany...