Posts

Showing posts with the label Karier perbankan

Cara Cepat Menjadi Direktur Bank Dalam 5 tahun

Image
Cara Cepat Menjadi Direktur Bank Dalam 5 tahun Bila anda ingin berkarir di bank , jangan mau menjadi biasa biasa , anda harus cepat , seharusnya anda bisa menjadi direktur bank paling tidak dalam kurun waktu 5 tahun . Bagaimana caranya , tidak sesulit yang anda pikirkan . Cara Cepat Menjadi Direktur Bank Langkah Langkah Cara Cepat Menjadi Direktur Bank Dalam 5 tahun Jika anda sudah lulus sekolah dan siap bekerja , jika belum lulus tidak usah melamar , nanti saja kalau sudah lulus. Carilah Lowongan untuk bekerja di bank , anda bisa cari , di internet di koran , lewat teman , atu di mana saja . Buatlah sampul lamaran yang bagus dengan kertas yang bagus , ini sudah merupakan nilai tambah anda akan dipanggil interview , Buatlah lamaran sebanyak banyaknya , paling tidak 20 bank papan atas , saya kasih contohnya , bank mandiri , bca , danamon , maybank , bni , bri , citibank , bank sinarmas , bank dbs , hsbc , dll Jika semuanya diterima , atau beberapa diterima , pilih

Gambaran Pekerjaan Karier di Bank yang Wajib Kamu Ketahui

Image
Gambaran Pekerjaan Karier di Bank yang Wajib Kamu Ketahui Bagi yang belum punya cita cita atau sudah punya cita , dan ingin tahu seperti apa sih bekerja di bank , ini ada sedikit gambaran  pekerjaan dan karir atau karier bila anda kelak bekerja di bank. Untuk gambaran sederhananya saya akan dibagi menjadi dua bagian besar dahulu. Yaitu front office dan back office Untuk front office atau pekerjaan yang ada di bagian depan  , mungkin sudah sering anda lihat , job disk pekerjaanya yaitu , customer service , teler , head teler , marketing front liner , tidak terlalu banyak memang jenis pekerjaan di bank yang ada di front office , pekerjaanya biasanya bertemu customer atau nasabah yang datang ke bank , bisa untuk mengambil uang , menyetor uang , mengurus cicilan dan lain lainnya pekerjaan di bank    Untuk bagian belakang atau back office , justu jenis pekerjaanya banyak sekali misalnya Inventaris bisa barang ataupun gedung HRD ( mengurusi karyawan ) Kredit (ini p